Today News

Rabu, 06 Oktober 2010

Relative Strength Index (RSI)

Merupakan salah satu indikator analisa teknis yang paling populer, Relative Strength Index (RSI)sebuah osilator yang mengukur kekuatan harga sekarang kaitannya dengan harga sebelumnya. RSI adalah indikator serbaguna, dapat digunakan untuk: 
  • Menghasilkan sinyal buy dan sell
  • Menunjukan kondisi overbought and oversold 
  • Konfirmasi pergerakan harga
  • Peringatan potensial reversal harga melalui divergensi
Grafik di bawah ini menunjukan bagaimana RSI dapat menghasilkan dengan mudah sinyal buy dan sell:
Relative Strength Index buy and sell signals
Sinyal Buy RSI 
Buy ketika RSI tembus ke atas garis oversold (30).
Sinyal Sell RSI 
Sell ketika RSI ke bawah garis overbought (70).
Memvariasikan periode waktu RSI dapat meningkatkan atau menurunkan jumlah sinyal buy dan selll. Dalam grafik di bawah, Gold, dua periode waktu RSI ditampilkan, 14-hari (default) dan 5-hari. Perhatikan bagaimana mengurangi periode waktu membuat RSI semakin stabil, meningkatkan jumlah sinyal buy dan sell secara substansial.
relative strength index comparison of 14 day and 5 day RSI

RSI Divergensi
Sebuah alternatif Relative Strength Index (RSI) dalam memberikan sinyal buy dan sell :
·         Buy ketika harga dan Relative Strength Index kedua-duanya naik dan RSI cross ke atas garis 50.
·         Sell harga dan RSI kedu-duanya jatuh dan RSI crosses ke bawah garis 50.
contoh cara untuk buy dan sell yang didasarkan pada cross garis 50 ini sebagai berikut, grafik Wal-Mart (WMT):
Relative Strength Index alternative buy and sell signals
Untuk kepentingan lainnya dan dalam penggunaan indikator RSI untuk sinyal buy dan Sell, kita bisa menggunakan Stochastic RSI, yang menggabungkan kedua Indikator populer Stochastics dan RSI.

Konfirmasi dan Divergensi Relative Strength Index 
Sebuah metode luar biasa dalam penggunaan RSI adalahuntuk mengkonfirmasi pergerakan harga dan peringatan dini potensial reversal harga melalui RSI Divergensi.
Grafik di bawah ini dari mini-E Nasdaq 100 Futures Futures menunjukkan aksi RSI mengonfirmasi harga dan peringatan reversal harga di masa yang akan datang:
relative strength index divergences and confirmations

Low #1 to Low #2
Harga E-mini Nasdaq 100 Futures contract membuat pergerakan berarti dari Low #1 ke Low #2. RSI mengonfirmasi pergerakan ini, membantu trader mendapatkan kepercayaan dalam loncatan harga ke yang lebih tinggi.
Break trendline dari e-mini future juga dikonfirmasi oleh break trendline dari Relative Strength Index, mengonfirmasi bahwa pergerakan harga sudah berakhir.
Low #3 to Low #4
Sebuah bullish divergence didapat antara Low #3 and Low #4. E-mini Nasdaq 100 future membuat lower lows, tapi RSI gagal mengonfirmasi pergerakan harga ini, hanya sama-sama membuat low. Kecerdikan trader akan melihat divergendi RSI ini dan mulai taking profits dari shortsells mereka.
High #1 to High #2
Sebuah bearish divergensi terjadi ketika e-mini futures contract membuat sebuah higher high dan RSI membuat sebuah lower high. Bearish divergen ini memberi peringatan bahwa harga reversal dalam trend pendek. Trader mempertimbangkan untuk mengurasi posisi long, atau segera melikuidasinya.
Relative Strength Index adalah tool yang populer untuk menghasilkan sinyal buy dan sell, mengonfirmasi trend, dan peringatan reversal harga di masa yang akan datang

0 komentar:

Posting Komentar